Kemudian file-file penting didalamnya pun sering juga di copy tanpa seizin anda?
Apa bila "iya" mungkin anda akan merasa jengkel apalagi kalau itu file yang sangat teramat penting. Namun bila anda menghendaki, anda dapat membuat file-file penting di komputer anda tersebut tidak dapat begitu saja di copy - paste oleh orang lain.
Silahkan anda ikuti langkah-langkah dibawah ini!
Cara ini sangat ampuh, File penting anda tidak akan bisa dicopy-paste ke Flashdisk, CD r/w, atau bahkan flloppy (Jika masih ada yang menggunakannya)
- Klik Start >> cari Run >> ketik regedit kemudian OK atau ENTER.
- Klik HKEY_LOCALMACHINE >> System>> CurrentControlSetControl
- Klik kanan pada Control pilih New >> Key kemudian beri nama StorageDevicePolicies
- Klik kanan pada StorageDevicePolicies kemudian pilih New >> DWord Value kemudian beri nama WriteProtect
- Lalu klik double pada WriteProtect tersebut, kemudian ganti value datanya menjadi 1
- Kemudian Restart Komputer/Laptop Anda.
- Selesai
Kalau sudah berhasil melakukan langkah-langkah di atas, maka setiap orang yangmau meng-Copy file-file dari komputer kalian tanpa ijin akan muncultulisan: Error Copying File or Folder pada layar monitor komputer/laptop anda.
Klik gambar untuk memperbesar |
Namun kalau kalian ingin mengembalikan kondisinya seperti semula maka tinggal ganti value nyamenjadi 0.
Silahkan dicoba,semoga bermanfaat
"Orang-orang yang berhenti belajar adalah pemilik masa lalu,mereka yang terus belajar adalah pemilik masa depan."
thanks mas syarif
BalasHapus